Rabu (23/04/2025) Pukul 15.30 WIB BPBD Kota Bandar Lampung melakukan Evakuasi Pohon Tumbang dengan mengirimkan Tim Reaksi Cepat di wilayah Kota Bandar Lampung.
Evakuasi Pohon Tumbang yang berlokasi di Jl. Palem 7 Blok 18C No. 7 Kelurahan Beringin Raya Kecamatan Kemiling Kota Bandar Lampung. Dampak Kejadian Pohon tumbang menimpa atap bagian dapur rumah warga (Rusak Berat). Nama pemilik Muhammad Hatta. Jenis pohon Akasia Diameter Pohon ±55 cm. Evakuasi dilakukan Dikarenakan angin kencang
Diimbau kepada masyarakat apabila menemukan atau mengalami keadaan darurat dapat menghubungi call center 117 atau 0821-8099-2105/0811-1160-9117